Posts

Pahala Puasa Tdk Sampai ke Alloh Swt

Kegiatan ibadah umat Islam di penghujung Romadhon adalah zakat fitrah. Zakat sendiri merupakan satu dari rukun Islam selain Syahadat, sholat, puasa dan haji ke baitulloh jika mampu zadan wa rokhilatan. Satu bulan rasanya cepat sekali. Memang demikian ciri-ciri mendekati kiyamat. Sebenar putaran jam nggak berubah satu pekan 7 X 24 jam, tapi rasanya seperti 3 hari dst. Selama Romadhon ini umata Islam semakin dekat dengan nuansa peribadatan, siang hari puasa wajib, sedangkan di malam hari melaksanakan jamaah sholat tarawih dilanjutkan kajian ilmu, penderesan tilawah Qur'an, mendengarkan taushiyah dari para penasihat dan beragam acara tergantung musyawaroh ta'mir setempat. Zakat Penyempurna Puasa Zakat fitrah hukumnya wajib, berdasarkan perintah Alloh Swt dalam al-Qur'an surah Baqoroh (2):43 وَأَقِيْمُوا الصَّلَاةَ وَ أَتُوا الزَّكَاةَ وَارْكَعُوْا مَعَ الرَّاكِعِيْنَ " Dan tegakkanlah sholat dan tunaikan zakat dan ruku'lah beserta orang2 yang ruku' (shol

Mencari Hidayah ?, Ini Jawaban Alloh Swt

Ketika mengerjakan sholat setiap muslim dipastikan membaca surah Alfatikhah. Karena tanpa alfatikhah sholatnya tidak sah. لَا صَلَاةَ لِمَنْ لَمْ يقْرَأْ بِفَاتِحَةِ الْكِتَابِ Tidak ada sholat bagi orang yang tidak membaca alfatikhah.   Pada ayat 6 lafadhnya اِهْدِ نَا الصِّرَطَ الْمُسْتَقِيْمِ Tunjukkanlah kami ke jalan yang benar (lurus) . Pengertian ayat ini adalah permohonan hamba agar ditunjukkan ke jalan yang benar. Jalan kehidupan menuju keselamatan atas idzin Alloh. Seperti yang sudah dimuat dalam KTH (Kitab Ta'sisu Himmati) LPM 36.A,B,C sudah dijelaskan bahwa ayat itu hubungannya dengan Surah Al-an'am (6):153. Alloh Swt menjawab bahwa jika menginginkan jalan yang benar maka ikutilah al-qur'an. Selain jawaban tersebut ternyata ada kaitannya dengan ayat 174 surah Annisa Hai manusia, sesungguhnya telah datang kepada kalian bukti kebenaran dari Tuhanmu. (Muhammad dengan mukjizatnya) dan telah Kami turunkan kepadamu cahaya yang menerangi (Al

Masih Bersyukur

Gimana , kecelakaan  di mana ? gak apa, alkhamdulillah cuma lecet. Sering saya dengar dialog singkat semacam itu. Sebagaimana yang saya alami hari Minggu 18/2/2018. Saat akan mengisi sosialisasi sekaligu kajian Metode Ekutubu di Temanggung. Karena route yang belum hapal, jalan menikung menanjak pula. Saya rem rupanya jalan seperti licin. Hilang keseimbangan. Sepeda motor oleng dan terjatuh bukan di badan jalan beraspal namun di sisi jalan. Dua orangpria mendekati dan segera menolong saya. Satunya menegakkan motor yang roboh. Dengan sigap salah satu mas mengantarkan saya ke dokter praktek yang jaraknya lk 200 mtr. Ternyata tutup. Saya pun diantar ke tempat bidan desa lk 400 mter dari tempat jatuh. Cukup parah. Meski tidak dijahit beberapa bagian kaki terluka. Yang cukup parah dekat ibu jari kaki kanan mengalirkan banyak darah. Masih Bersyukur Dari musibah kecil yang saya alami saya masih bersyukur. Alkhamdulillah saya menggunakan kaos tangan kulit. Kaos tangan kulit sebelah k

Anda Mau Mengintip Alam Kubur ? Ini Hasilnya

Image
Hanya ilustrasi, kondisi sebenarnya tentu sangat mengerikan. Pasang gambar yg lebih ngeri, kawatir Anda tdk jadi membaca Dari Sa'id dari Qotadah dari Anas sesungguhnya Nabi sholallohu 'alaihi wa salam bersabda " Sesungguhnya hamba ketika diletakkan di dalam kuburn dan teman-temannya yang mengantarkan berpaling darinya, jenazah mendengar suara sandal mereka. Dua malaikat datang kepadanya kemudian mendudukkan jenazah itu. Keduanya lalu bertanya kepada mayit " ma kunta taqulu fii hadza rojul Muhammad SAW ?" apa perkataanmu tentang lelaki ini (Nabi Muhammad SAW) ?" Maka jika mayit iman dia menjawab <aku bersaksi bahwa sesungguhnya dia adalah hamba Alloh dan utusan Alloh>. Setelah demikin lalu dikatakan kepada jenazah " lihatlah kepada tempatmu dari neraka, Alloh sungguh telah menggantikan untukmu dengan tempat yang lebih baik (surga)". Nabi bersabda sehingga jenazah melihat kedua tempat itu , (surga dan neraka). Dan apabila mayit i

Bahaya Muflis

Image
Kedengarannya sih mirip Muflis dengan Mukhlish, tapi jauh amat pengertiannya. Bahkan dapat bertolak belakang. Itulah Bahasa Arab. Kalau memahami makna mengandalkan pendengaran dapat sasar susur  kata org Jawa...... :) Kacau bin balau berselisih. Makanya penting melihat script atau nuskhoh dalilnya. Muflis, yang saya bahas siang ini, mirip dengan Mukhlish.. Kalau Muflish asal kata فلس -   artinya orang bangkrut tidak punya apa-apa, sedangkhan Mukhlish itu asal kata خلص - مُخْلِصًا orang yang memurnikan. Diskusi yang diawali Rosululloh Saw bertanya kepada para sohabat : "atad-ruuna ma almuflisu ?" adakah kalian tau apa itu muflis ? Sohabat menimpali " Muflis menurut kami adalah orang yang tidak ada baginya dirham juga tidak ada harta" Rosululloh melanjutkan " Almuflis adalah dari golongan umatku (Islam) yang datang di hari kiyamat dengan pahala sholatnya, puasa dan zakatnya, dan dia telah mencela kepada orang ini, ada lagi yang menuduh kepada ini, ada

Puasa Syawal, Bukan Bid'ah ?

Image
Apa itu Bid'ah? Rosulullohi SAW pernah bersabda dalam haditsIbnu Majah bagian Muqodimah أَبَى اللَّهُ أَنْ يَقْبَلَ عَمَلَ صَحِبِ بِدْعَةٍ حَتَّى يَدَعَ بِدْعَتَهُ   Aballohu an yaq'bala 'amala shokhibi bid'atin khat-ta yada'a bid'atahu Alloh Swt menolak untuk menerima amalannya pemilik bid'ah sehingga dia meninggalkan bid'ahnya. Bayangkan jika selama ini bahkan selama hidup beribadah ternyata masih tercampur amalan bid'ah, maka selama itu pula amalan gak diterima oleh Alloh Swt. Terus bagaimana nasib di akhirat kelak ? Balasan p ahala yang diimpi-impi tern yata kosong belaka. Betapa dahsyatnya pengaruh bid'ah. Bid'ah pada keterangan hadits lain, adalah amalan yanng tidak dicontohkan oleh Rosulullohi S aw dan para sohabat yang dibenarkan secara syari'ah, namun diamal kan. Tujuannya biar tambah man tab tambah afdhol, tapi dasarnya hanya pendapat atau akal-akal sendiri tanpa dalil naqli yang sah. A malan ibadah yg tidak

Sejenak Mengintip Alam Kubur

Image
Dari Sa'id dari Qotadah dari Anas sesungguhnya Nabi sholallohu 'alaihi wa salam bersabda " Sesungguhnya hamba ketika diletakkan di dalam kuburnya dan teman-temannya yang mengantarkan berpaling darinya, jenazah mendengar suara sandalnya. Dua malaikat datang kepadanya maka keduanya kemudian mendudukkan jenazah itu. Keduanya lalu bertanya kepada mayit " ma kunta taqulu fii hadza rojul Muhammad SAW ?" apa perkataanmu tentang lelaki ini (Nabi Muhammad SAW) ?" Maka jika dia mayit orang iman dia berkata <aku bersaksi bahwa sesungguhnya dia adalah hamba Alloh dan utusan Alloh>. Setelah demikin kemudian dikatakan kepada jenazah " lihatlah kepada tempatmu dari neraka, Alloh sungguh telah menggantikan untukmu dengan tempat yang lebih baik (surga)". Nabi bersabda sehingga jenazah melihat kedua tempat itu , (surga dan neraka). Dan apabila mayit itu kafir atau munafiq maka dikatakan kepadanya "ma kunta taqulu fii hadza rojul? apa yang kau kata